Pages

Kamis, 06 September 2012

Album

MAKAM MAJAPAHIT

Pondok Budaya Asah Makna bersama Pengulu Sembalun Bumbung Haji Purnipa, berziarah ke Makam Majapahit yang terletak di kompleks kampung adat Sembalun Lawang. Makam ini diyakini sebagai tempat bertemunya para waluyullah secara gaib. Nama Majapahit yang dilekatkan pada situs ini tampaknya merupakan idiofak yang menggambarkan hubungan antara Lombok khususnya bagian utara dengan Kerajaan Majapahit pada masa lalu. Makam ini merupakan petilasan para wali yang berkunjung ke Lomnok dengan berbagai riwayatnya. Lokasi makan berada di perbukitan kecil yang dikelilingi oleh hutan bambu. Tampak dalam gambar, situs Makam menjadi latar belakang foto.

0 komentar:

Posting Komentar